Cerita Rakyat

Share this history on :
Cerita Rakyat adalah cerita dari zaman dahulu yang hidup di kalangan rakyat dan diwariskan secara lisan.
Indonesia yang terdiri dari beribu pulau banyak memiliki cerita rakyat. Hampir semua daearah di Indonesia, mempunyai cerita rakyat yang khas dan memiliki keunikan tersendiri.
Berikut beberapa judul cerita rakyat Indonesia:
  1. "Lona Kaka dan Lona Rara" dari Kab. Sumba Barat-NTT
  2. "Asal Usul Tari Guel" dari Aceh
  3. "Asal Mula Danau Toba" dari Sumatera Utara
  4. "Rambun Pamenan" dari Sumatera Barat
  5. "Hang Tuah Kesatria Melayu" dari Riau
  6. "Anok Lumang" dari Bengkulu
  7. "Buaya Perompak" dari Lampung
  8. "Si Penyumpit" dari Bangka Belitung
  9. "Si Pitung" dari DKI Jakarta
  10. "Lutung Kasarung" dari Jawa Barat
  11. "Jaka Tarub" dari jawa Tengah
  12. "Roro Jonggrang" dari Jogjakarta
  13. "Asal Mula Selat Bali" dari Bali
  14. "Semangka Emas" dari Kalimantan Barat
  15. dll.
Itu beberapa cerita rakyat yang ada di Nusantara dan masih Banyak cerita Rakyat Lainnya yang tidak bisa penulis paparkan satu per satu, dan mohon maaf penulis tidak bisa menuliskan cerita rakyat secara lengkap, tapi mungkin dilain waktu.





 

Thank you for visited me, Have a question ? Contact on : rhyanmawo@gmail.com.
Please leave your comment below. Thank you and hope you enjoyed...
 
cyb3rThanks For Visiting Gunakanlah Google Chome Untuk Tampilan Sempurna